
Jakarta, Selasa 31 Januari 2023
Alhamdulillah, selamat untuk Dananda Devi Nirmala 85 meraih juara 1 Tari Gitek Balen dan Chalisa Putri 82 juara 2 tari Renggong Manis dalam lomba tari tunggal tingkat nasional yang dilaksanakan pada tanggal 28 Januari 2023 oleh Nawangsari di PGC Cililitan Jakarta.
Kamad MTS N 2 Jakarta Selatan, Rahmi Indriani memberikan apresiasi kepada siswa berprestasi sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan. Dalam sambutannya beliau mengatakan ,”Teruslah berkarya dan berkreasi, karena setiap orang punya potensi yang hasus terus digali dan dilatih” ungkapnya.
0 Comments